-->

Printah dpkg Yang Umum Digunakan Pada Linux

Post a Comment
Assalamuallaikum wr.wb


selamat malam gan, ga terasa udh jam 00:09. postingan kali ini gw mau sedikit berbagi pengalaman, sesuai judul .. ok langsung saja

[+] melihat semua parameter dpkg

# dpkg --help








[+] install paket

# dpkg -i namapaket.deb






[+] melihat semua paket yang sudah ter-install

# dpkg -l 






[+] menghapus paket

# dpkg -r namapaket.deb 






[+] melihat isi dari suatu paket

# dpkg -c namapaket.deb 






[+] mengecek paket yang ter-install atau tidak

# dpkg -s nama-paket  






[+] mengecek lokasi paket yang ter-install

# dpkg -L nama-paket  






[+] menginstall paket yang berada di dalam direktori

# dpkg -R --install namafolder  






[+] unpack tapi tidak di install

# dpkg --unpack namapaket.deb  





[+] install paket yang sudah di unpack

# dpkg --configure namapaket  







Sekian postingan dari saya semoga membantu & menambah pengetahuan bagi pembacanya ^_^ ~ 

Related Posts

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter